Quantcast
Mobile GadgetSmartphone

Acer Liquid Mini: Fitur handal dalam bodi mini

Nama Liquid sudah digunakan Acer untuk dua ponsel keluaran sebelumnya. Yaitu Acer Liquid Metal dan Acer Liquid E. Kali ini giliran Acer Liquid Mini yang akan unjuk gigi.

[tab:Acer Liquid Mini]

Nama ‘mini’ yang digunakan bukan mengisyaratkan ponsel mini setara dengan Sony Ericsson EXperia Mini. Tetapi ‘mini’ disini mengisyaratkan kalau ponsel ini lebih mini untuk Acer Liquid lainnya. Tidak hanya dimensi, ukuran berat, lebar layar dan juga prosessor dipangkas untuk lebih mini. Untungnya, sistim operasi tidak dipangkas ke Android versi lama.

Walaupun versi mini, tetapi Android yang digunakan tetap versi terbaru dengan kemampuan lebih maxi. Tetapi masih belum dikatahui apakah Froyo yang digunakan bisa diupgrade ke versi Gingerbread.

Tidak hanya sistim operasi, fitur kamera yang dibenamkan juga tetap berkemampuan 5 megapiksel. Dan satu hal yang pasti, memorinya pun masih setara dengan Acer Liquid Metal, yaitu 512 MB RAM, 512 MB ROM. Mini yang dimaksud di sini rasanya hanya berlaku untuk dimensi, berat dan luas layar saja. Tetapi fasilitas vital tetap disematkan dengan kemampuan maxi. Good Job Acer !.

[tab:Spesifikasi]

Jaringan : 2G Network GSM 850 / 900 / 1800 / 1900, 3G Network HSDPA 900 / 2100
Dimensi : 110.4 x 57.5 x 13 mm
Berat : 109 g
Layar : TFT capacitive touchscreen, 256K colors; 360 x 640 pixels, 3.2 inches
Memori : Internal 512 MB RAM, 512 MB ROM, Slot microSD, up to 32GB, 2GB card included
Data : GPRS, EDGE, 3G HSDPA, 7.2 Mbps, Wi-Fi 802.11 b/g, DLNA, Bluetooth v2.1 with A2DP, EDR, microUSB v2.0
Kamera : 5 MP, 2592?1944 pixels, Geo-tagging
Video : 480p@30fps
OS : Android OS, v2.2 (Froyo)
CPU : Qualcomm MSM 7227 600 MHz processor
Baterai : Li-Po 1300 mAh
Waktu Siaga : Sampai dengan 400 h (2G) / Sampai dengan 480 h (3G)
Waktu Bicara : Sampai dengan 8 h (2G) / Sampai dengan 6 h 30 min (3G)

Fitur Lain :
– Dukungan A-GPS
– Stereo FM radio with RDS
– 3.5 mm audio jack
– Accelerometer sensor for auto-rotate
– Multi-touch input method
– Touch sensitive controls
– Acer UI
– Google Search, Maps, Gmail
– YouTube, Google Talk, Picasa integration
– MP3/WAV/WMA/eAAC+ player
– MP4/WMV/H.264/H.263 player
– Document viewer (Word, Excel, PowerPoint, PDF)
– Facebook, Twitter integration
– Voice memo
– Predictive text input

Back to top button